Panduan Reseller dan Dropship : Tools Untuk Riset Pasar dan Menentukan Produk Model Bisnis Dropship

mencari produk untuk dijual online

Tantangan terbesar yang dihadapi entrepreneur reseller dropship adalah memilih niche dan produk. Dan bisa dimengerti – hal ini menjadi keputusan terbesar yang akan dibuat dan memiliki konsekuensi jangka panjang dalam keberhasilan atau kegagalan bisnis. Kesalahan […]

Apa Saja Sebab Customer Mengabaikan Keranjang Belanja ? Pelajari Penelitian Tentang “Cart Abandonment eCommerce 2016” Berikut ini

VWO Melaporkan Angka Pengabaian Cart eCommerce 2016

Terabainya tas belanja atau abandoned cart telah menjadi salah satu masalah terbesar dalam industry eCommerce. Sejumlah penelitian telah melaporkan rata-rata cart abandonment melebihi 60%, di semua situs. Dengan kata lain, 6 dari 10 tindakan “add-to-cart” pada […]

Studi Kasus Jualan Batik Menggunakan Iklan Facebook

cover dan avatar facebook fanpage

Dua minggu terakhir, saya nyoba-nyoba jualan batik menggunakan iklan Facebook. Awalnya jualan batik ini niatnya ingin membuat studi kasus dan harapannya diakhir studi kasus akan dapet laba lumayan, sehingga layak di sebut studi kasus yang sukses. […]

Buattokoonline.id Bandung Workshop – Sabtu 30 April : Meningkatkan Omzet Toko Online Dengan Digital Marketing

  Halo rekan-rekan, Workshop buattokoonline.id yang diadakan oleh startupbisnis.com bersama Doku.com – penyedia layanan pembayaran online terdepan di Indonesia – setelah dijalankan sejak Oktober 2015 di Jakarta dengan berbagai topik yang memiliki fokus utama untuk […]

Sharing Fotograferid.com dalam Berbagi Ilmu di Event Buattokoonline.id

fotograferid.com di event buattokoonline.id

Sungguh luar biasa kesempatan yang diberikan dari startupbisnis.com buat kami fotograferid.com, antusias yang luar biasa pula dari peserta membuat kami lebih bergairah dalam membagikan ilmu fotografi, dalam hal ini khusus untuk UKM, yaitu fotografi sederhana. […]

Buattokoonline.id Event Sabtu 27 Februari : Fotografi Produk Sederhana Untuk Toko Online

1-fotografi produk untuk toko online

  Berawal dari aspirasi bersama untuk memajukan komunitas pebisnis online dan UKM di tanah air, DOKU, penyedia pembayaran elektronik terdepan di Indonesia bersama dengan Microsoft, Perusahaan pemimpin di dunia piranti lunak yang memiliki beragam produk […]

Buattokoonline.id Workshop : How To Drive Your Startup Growth by Kevin Osmond (Founder Printerous)

Kevin Osmond di event buattokoonlineid 21 Jan 2016

Kevin Osmond adalah seorang serial internet entrepreneur yang telah berkecimpung dalam dunia startup dalam lima tahun terakhir. Beberapa perusahaan yang telah dibangun oleh Kevin adalah seperti FIMELA, Bouncity, Tiket, Weekend Inc, dan yang terbaru ini adalah […]

Buattokoonline.id Workshop : Pengelolaan Stock Toko Online oleh Ramadhonanto (Sportdeca.com)

Pengelolaan stock toko online

Editor’s Note: Berawal dari aspirasi bersama untuk memajukan komunitas pebisnis online dan UKM di tanah air, DOKU, penyedia pembayaran elektronik terdepan di Indonesia bersama dengan Microsoft, Perusahaan pemimpin di dunia piranti lunak yang memiliki beragam produk untuk UKM […]

10 Prediksi Tren Ecommerce di Asia Tenggara 2016 oleh aCommerce

prediksi ecommerce indonesia

Oleh: Sheji Ho & Felicia Moursalien, aCommerce Mengikuti jejak Cina dan Amerika Serikat, Asia Tenggara kini berada pada titik puncak dari zaman keemasan ecommerce. Dengan persentase belanja online yang hanya 1% dari jumlah transaksi ritel […]

Mau Menaikkan Omzet Bisnis Toko Online ? Pelajari 17 Cara Meningkatkan Conversion Rate untuk E-Commerce Anda (Infografik)

Conversion optimization adalah hal yang sangat penting bagi toko online – hal ini dikarenakan kami menginginkan Anda untuk mendapatkan hasil terbaik dari organic traffic yang digunakan pada website e-commerce Anda. Dengan mengkonversi traffic yang sudah […]