SEO dikenal sebagai metode traffic generation yang paling perform untuk pebisnis toko online, setidaknya menurut survey di tahun 2014. Baca : Survey pentingnya SEO untuk toko online.
John Lincoln, CEO dari Ignite Visibility, baru-baru ini mempublish trailer film yang menuturkan sejarah SEO dimana para expert SEO melakukan spamming .. monetizing lewat affiliasi, black hat vs white hat, kisah unik tentang para pioneer industri, bagaimana Mat Cutts mengubah wajah industri ini, bagaimana sejarah update Google, juga komentar masa depan SEO dari pemimpin industri ini.
SEO: The Movie juga memfitur software SEO seperti Moz, SEM Rush, Conductor, Spy Fu, Rio SEO, Ahrefs, Majestic dan banyak lagi.
Free movienya akan dipublish di link dibawah ini pada tanggal 20 Juni 2017 !
SEO: The Movie (Official Page of SEO The Movie) – Watch The Trailer
Baca Juga Informasi Penting SEO lainnya :
Gary Illyes Menyatakan Bahwa Google Masih Menggunakan Page Rank untuk Ranking SEO
Wow luar biasa sampai dibikin film, pasti yg nonton para SEO enthusiast semua 🙂
Maksudnya ini film gmna mas